Senin, 07 Mei 2012

LG Optimus LTE2, ponsel Android dengan 2GB RAM dan spesifikasi super

Samsung Galaxy S III boleh saja melenggang bak 'raja hp Android', tapi ternyata rekan senegaranya dari Korea pasti tak akan senang, terbukti, beberapa hari setelahnya LG juga memperkenalkan smartphone terbarunya dengan spesifikasi super. LG Optimus LTE 2, demikian namanya, kabarnya lebih unggul dari Galaxy S III di berbagai sektor.

LG memperkenalkan Optimus LTE 2 di kandangnya, Korea Selatan. Ini adalah handset Android pertama yang memiliki RAM 2GB, dua kali lipat lebih besar dibanding Galaxy S III. Sedangkan baterai berkekuatan cukup besar, 2.150 mAh serta dibekali konektivitas 4G LTE.

harga lg optimus lte2, spesifikasi dan fitu unggulan ponsel lg optimus lte2, handphone android dengan 2GB RAM, pesaing galaxy s 3

Beberapa fiturnya juga mirip Galaxy S III seperti kamera dengan burst mode. Kemampuan ini membuat handset mampu merekam beberapa gambar dalam waktu singkat dan memilih mana foto terbaik berdasarkan algoritma tertentu.

harga lg optimus lte2, spesifikasi dan fitu unggulan ponsel lg optimus lte2, handphone android dengan 2GB RAM, pesaing galaxy s 3

Sedangkan layar berteknologi TrueHD IPS definisi tinggi. Sayangnya, LG masih terkesan pelit membeberkan informasi lengkap mengenai handset tersebut. Prosesornya pun belum diungkap, diduga Snapdragon S4.

Optimus LTE 2 akan dipasarkan pertama kali di Korea Selatan pada akhir bulan ini. Kemudian akan segera menyambangi pasar internasional.

Spesifikasi LG Optimus LTE2

GENERAL
2G Network CDMA 800 / 1900
3G Network HSDPA
4G Network LTE
Announced 2012, May
Status Coming soon. Exp. release 2012, May
Touch-sensitive controls


DISPLAY
Type True HD-IPS LCD capacitive touchscreen, 16M colors
Size 720 x 1280 pixels, 4.5 inches, - (~326 ppi pixel density)
Multitouch Yes

SOUND
Alert types Vibration, MP3, WAV ringtones
Loudspeaker Yes
3.5mm jack Yes

MEMORY
Card slot microSD, up to 32 GB
Internal 2 GB RAM

DATA
GPRS No
EDGE No
Speed HSDPA, HSUPA, LTE
WLAN Wi-Fi 802.11 b/g/n, Wi-Fi Direct, DLNA, Wi-Fi hotspot
Bluetooth Yes, v3.0 with A2DP, EDR
USB Yes, microUSB v2.0
CAMERA
Primary 8 MP, 3264x2448 pixels, autofocus, LED flash
Features Geo-tagging, face and smile detection
Video Yes, 1080p
Secondary Yes

FEATURES
OS Android OS, v4.0 (Ice Cream Sandwich)
Sensors Accelerometer, gyro, proximity, compass
Messaging SMS(threaded view), MMS, Email, Push Mail, IM, RSS
Browser HTML, Adobe Flash
Radio TBD
GPS Yes, with A-GPS support
Java Yes, via Java MIDP emulator
Colors Black
- SNS integration
- TDMB TV tunner
- Active noise cancellation with dedicated mic
- Google Search, Maps, Gmail,
YouTube, Calendar, Google Talk, Picasa integration
- MP4/WMV/H.264/H.263 player
- MP3/WAV/WMA/eAAC+ player
- Document viewer
- Photo viewer/editor
- Organizer
- Voice memo/dial/commands
- Predictive text input (Swype)

BATTERY
 Standard battery, Li-Ion 2150 mAh


via | kompas

Tidak ada komentar:

Posting Komentar